Paris Turban Hijab Tutorial - Hai Sobat Didowardah.. Berikut ini kami bagikan tutorial hijab Paris dengan dua style yaitu semi Turban dan Turban. Silahkan dipilih sesuai seleranya yah.. Sebenarnya ini adalah tutorial yang sudah mengendap lama di file komputer. Semoga bermanfaat dan menginspirasi..
Ok hayuk langsung ke step-by-stepnya.. |
Paris Turban Hijab Tutorial [Double Tutorial] by Didowardah |
[1]. Kenakan ciput dan pasang hijab paris dengan tanpa dilipat.
[2]. Ambil kedua sisi lalu kunci hijab dibelakang tengkuk dengan peniti.
[3]. Ambil seluruh juntaian hijab dan tarik ke salah satu sisi (disini ke arah sisi kiri).
[4-5]. Tarik semua juntaian tadi ke atas sisi kiri ke arah kanan lalu ikat dengan karet gelang tanpa menyisakan juntaian. lihat gambar 4 dan 5.
[6]. Bagi dua juntaian tadi, yang panjang biarkan tergerai disi kanan atas, yang pendek kita tarik kebelakang menutupi bagian belakang kepala. lihat gambar 6.
[7A]. Bagian yang panjang tadi kita lipat ke atas dan beri pentul, ini akan membentuk efek drapery yang natural.
[8A]. Hasil akhir pertama seperti pada gambar 8 (pilihan pertama/Look 1#)
[9A]. Penampakan sisi, lihat meski bergaya turban tapi bagian belakang masih tertutup oleh hijab bagian yang pendek tadi
[7-9B]. Berbeda dengan cara A tadi yang cuckup ditekuk ke atas membentuk drapery, kalau yang ini cukup dipelintir sampai habis lalu buat gulungan seperti pada gambar 8B, maka hasil akhir akan nampak seperti pada gambar 9B (LOOK 2#).
Have a Nice Trial ^^ Well.. Didowardah merely shares instead of forcing others to follow her style.. Just TAKE or LEAVE....No rude comment accepted..
Ingin mencoba Tutorial Hijab Pashmina Turban ala Didowardah - Bagian 13? Best Regards, Didowardah
Title: Paris Turban Hijab Tutorial [2 in 1] by Didowardah - Part #21
Posted by:Unknown
Published :2013-11-19T23:56:00-08:00
Rating: 3.5
Reviewer: 5 Reviews
Paris Turban Hijab Tutorial [2 in 1] by Didowardah - Part #21